Ilmuan teknologi muslim
Nama Leni suharyani
Ibnu Al-Haitham
Ibnu Al-Haitham menjadi salah satu tokoh Islam yang berpengaruh di dunia teknologi. Ilmuwan ini menciptakan teknologi optik yang saat digunakan pada perangkat kamera.
Teknologi temuan Ibnu Al-Haitham menginspirasi Rogen Bacon dan Kepler untuk menciptakan mikroskop dan teleskop.
Ilmuwan muslim bernama Abbas Bin Firnas merupakan orang pertama di dunia yang membuat konstruksi alat yang bisa terbang.
Pada abad ke-9, Abbas Bin Firnas menciptakan sebuah alat terbang bersayap menyerupai burung dan berhasil menerbangkannya di Cordoba, Spanyol.
Al Battani
merupakan seorang astronom yang berhasil menemukan hitungan dalam satu tahun terdapat 365 hari, 5 jam, 46 menit, dan 24 detik.
Pria dengan nama lengkap Abu Abdullah Muhammad bin Jabir ibn Sinan ar-Raqqi al-Harrani as-Sabi al-Battani ini juga menemukan sejumlah persamaan trigonometri.
Anousheh Ansari
Anousheh Ansari merupakan seorang insinyur asal Iran-Amerika. Ia menjabat sebagai co-founder dan CEO Telecom Technologies.
Dia juga menjadi perempuan muslim pertama sekaligus orang Iran pertama yang berhasil terbang ke luar angkasa. Hebatnya lagi, perjalanannya ke luar angkasa didanainya sendiri.
Al-Khawarizmi
atau yang bernama lengkap lengkap Muhammad Ibnu Musa Al-Khawarizmi adalah seroang ahli di bidang matematika, astronomi, dan geografi dari Iran.
Ia lahir tahun 780 dan wafat pada 850 Masehi. Penemuan yang terkenal dan masih digunakan sampai saat ini adalah Aljabar.
Al-Khawarismi juga dikenal sebagai bapak Algebra atau yang disebut Al Gorisma oleh orang Eropa.
Sumber: https://m.liputan6.com/ramadan/read/3539004/keren-ini-5-ilmuwan-muslim-berpengaruh-di-dunia-teknologi
Komentar
Posting Komentar